November 25, 2025

Day

UPN “Veteran” Jawa Timur bagikan strategi sebagai kampus berdampak di Konferensi Puncak Pendidikan Tinggi Indonesia (KPPTI) 2025. Acara yang diselenggarakan pada 19-21 November 2025 di Graha UNESA itu diikuti lebih dari 2000 peserta  yang berasal dari lebih 600 Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta di Indonesia. Dalam kesempatan itu, UPN Veteran Jawa Timur diwakili Kepala Pusat Pengabdian...
Read More